Rapat Evaluasi FRA Triwulan 4 tahun 2024 dan Perencanaan Tahun Anggaran 2025 - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Pemalang

Menemukan penyalahgunaan wewenang ataupun praktek KKN di lingkungan BPS Kabupaten Pemalang? Klik disini untuk melaporkan

Layanan pada Pelayanan Statistik Terpadu (PST) BPS Kabupaten Pemalang dapat juga dengan menggunakan layanan online melalui WA 0851-6564-2289 atau email bps3327@bps.go.id

Download aplikasi DALANG PUSERE JAWA di Google Playstore untuk media alternatif penyebaran informasi BPS Kabupaten Pemalang

Rapat Evaluasi FRA Triwulan 4 tahun 2024 dan Perencanaan Tahun Anggaran 2025

Rapat Evaluasi FRA Triwulan 4 tahun 2024 dan Perencanaan Tahun Anggaran 2025

8 Januari 2025 | Kegiatan Statistik Lainnya


Pada hari Rabu (8/1), telah dilaksanakan rapat evaluasi FRA Triwulan 4 tahun 2024 dan perencanaan tahun anggaran 2025. Kegiatan ini dipimpin oleh Kepala BPS Kabupaten Pemalang, Teguh Iman Santoso.

Kegiatan pagi hari ini dibuka dengan pembahasan evaluasi FRA triwulan IV tahun 2024. Masing-masing ketua tim kerja menyampaikan evaluasi kegiatan masing-masing pada triwulan IV 2024, dilanjutkan dengan perencanaan tahun anggaran 2025 seperti pembagian tim kerja baru, serta beberapa hal yang harus diperhatikan sehingga kegiatan di tahun 2025 diharapkan dapat terlaksana secara efektif dan efisien, baik secara teknis maupun administrasi.

Dengan adanya pembagian tim kerja yang baru, diharapkan seluruh pegawai dapat bekerjasama dan bersinergi lebih baik lagi
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Pemalang (Statistics of Pemalang Regency)Jl. Tentara Pelajar 16 Pemalang 52313 Indonesia

Telp (0284) 321169 Faks (0284) 321169

Mailbox : bps3327@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik